Hari Pelanggan Nasional, Direksi Bank Ina Layani Nasabah Secara Langsung

JAKARTA, - Dalam rangka merayakan Hari Pelanggan Nasional, Bank Ina lebih mendekatkan diri dengan nasabahnya.
Ini dilakukan dengan perwakilan Direksi dan Dewan Komisaris Bank Ina secara langsung hadir di berbagai cabang utama untuk memberikan pelayanan kepada nasabah.
Kegiatan ini merupakan bentuk apresiasi Bank INA kepada nasabah yang setia dan mempercayai layanan perbankan perseroan.
Baca juga: Bank Ina Luncurkan Layanan Pembelian SBN Ritel di Pasar Perdana

Perayaan Hari Pelanggan Nasional ini dilaksanakan di beberapa cabang utama Bank Ina di DKI Jakarta dan Jawa Barat, yaitu KC Ariobimo, KC Melawai, KC Puri, dan KC Bandung.
Dalam kesempatan ini, nasabah memiliki peluang untuk berinteraksi langsung dengan pimpinan perseroan yang melayani secara personal.
Langkah ini diambil untuk memperkuat hubungan dengan nasabah dan mendengarkan secara langsung kebutuhan serta aspirasi mereka, dengan tujuan memberikan layanan yang lebih baik di masa mendatang.
Direktur Utama Bank Ina Henry Koenaifi, menyatakan, Hari Pelanggan Nasional adalah momen spesial bagi kami untuk menunjukkan komitmen perseroan dalam memberikan layanan terbaik kepada nasabah.
Baca juga: Bank Ina Hadirkan Kartu Debit Bina Digital, Ini Fiturnya
"Kehadiran kami di cabang-cabang ini tidak hanya sebagai simbol penghargaan, tetapi juga sebagai upaya nyata untuk lebih memahami kebutuhan nasabah dari dekat," kata Henry dalam siaran pers, Rabu (4/9/2024).
Henry menjelaskan, pihaknya juga berkomitmen untuk terus menghadirkan berbagai inovasi melalui produk dan layanan untuk dapat menjadi solusi keuangan yang tepat bagi nasabah dan masyarakat Indonesia.
Terkini Lainnya
- [POPULER MONEY] Berapa Gaji dan Tunjangan Deddy Corbuzier Usai Dilantik Jadi Stafsus? | Adu Laba Bank BUMN Sepanjang 2024, Siapa Paling Besar?
- Menteri PU Buka Suara soal Kabar Ribuan Honorer Dirumahkan
- Peluang Karier di Era AI: Kuasai 2 Keterampilan Ini agar Dilirik Perekrut
- Pesta Muslim Jakarta 2025 Digelar Maret, Sajikan Fashion Show dan Belanja Ala Tanah Abang
- Industri Perhotelan Keluhkan Dampak Efisiensi, Ketua Kadin: Itu Konsekuensi ...
- Tips Mengelola "Passive Income" agar Masa Depan Finansial Lebih Aman
- ITDC dan Jasaraharja Putera Teken Kontrak Asuransi Aset Sirkuit Mandalika
- Gandeng Anak Usaha Timah, Semen Indonesia Dukung Program 3 Juta Rumah
- Warga Palembang Bisa Tukar Minyak Jelantah Jadi Uang, Begini Caranya
- RI-Turkiye Teken Kerja Sama Peningkatan Ekspor Pertanian, Ini Komoditas Prioritasnya
- Daftar Kereta Ekonomi Bersubsidi 2025, Harga Mulai Rp 27.000
- Pyridam Farma Fokus Kesehatan Konsumer dan Kecantikan
- Kantor Sudah Jadi, Pegawai OIKN Pindah ke IKN pada Maret
- Ketum Kadin Sebut Presiden Prabowo Sangat "Happy" Dikunjungi Erdogan
- RI-Turkiye Sepakati Perjanjian Industri Pertahanan, Apa Isinya?
- Industri Perhotelan Keluhkan Dampak Efisiensi, Ketua Kadin: Itu Konsekuensi ...
- BRI Insurance Raih Penghargaan 7 Most Popular Brand Of The Year 2024
- Hari Pelanggan Nasional, ASDP Bagikan Bingkisan Spesial untuk Pengguna Jasa di Pelabuhan Lembar, Mataram
- Sri Mulyani Tambah APBN Rp 117,87 Triliun untuk Laksanakan Program Prabowo-Gibran
- 12 Contoh Pajak Daerah dan Pengelompokannya Provinsi Kabupaten/Kota
- Dua Anggota DPR Lolos Jadi Anggota BPK 2024-2029