IHSG dan Rupiah Kompak Ditutup Melemah

JAKARTA, - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup di zona merah pada perdagangan, Rabu (13/11/2024). IHSG hari ini ditutup melemah 13,31 poin atau 0,18 persen pada level 7.308,67.
Pada awal sesi, IHSG sebenarnya telah menanjak dan diperdagangankan di atas level pembukaannya. IHSG bahkan sempat menyentuh level tertinggi 7.370,39 pada hari ini.
Namun demikian, IHSG tak mampu mempertahankan posisinya dan melemah di sesi kedua perdagangan hari ini.
Baca juga: IHSG Menanjak di Awal Sesi, Rupiah Menguat

Mengutip data RTI, sebanyak 293 saham melaju di zona hijau dan 298 saham berada di zona merah. Sementara itu, sebanyak 205 saham lainnya stagnan.
Jumlah transaksi sore ini mencapai Rp 11,44 triliun dengan volume 38,39 miliar saham.
Saham-saham yang menjadi top losers yang menjadi penghambat laju IHSG di antaranya, Berdikari Pondasi Perkasa (BDKR) turun 13,67 persen ke level 240. Sementara, Bumi Resources Minerals (BUMI) turun 6,35 persen ke level 2.950.
Kemudian, Aneka Tambang (ANTM) turun 4,15 persen ke level 1.500.
Baca juga: IHSG Diprediksi Menguat, Simak Analisis dan Rekomendasi Saham Hari Ini
Sedangkan, saham-saham yang menjadi top gainers sekaligus mengerek indeks antara lain, Fortune Indonesia (FORU) tumbuh 23,86 persen ke level 5.450. Kemudian, Merdeka Battery Materials (MBMA) naik 9,76 persen ke level 540.
Lalu, Newport Marine Services (BOAT) naik 6,67 persen ke level 144.
Kemudian, pasar saham kawasan ditutup dengan hasil bervariasi, Indeks Shanghai Komposit tumbuh 0,51 persen (17,31 poin) ke posisi 3.439,28. Nikkei 225 turun 1,66 persen (23,43 poin) di posisi 38.721,69.
Terkini Lainnya
- Cara Beli Tiket Kereta Api Lebaran 2025 secara Online
- Update BBM BP-AKR Terbaru, Harga BP 92 Turun
- Program 3 Juta Rumah, Pemerintah Siapkan 5 Lokasi Lahan Milik BUMN
- Jaga Keandalan Operasional, LRT Jabodebek Rutin Rawat Jalur
- Soal Ormas Hambat Investasi, Kemenperin: Kami Juga Menerima Laporan Serupa...
- Meraba Peluang dan Tantangan Indonesia Jadi Anggota BRICS
- Jasa Raharja Survei Jalur Tol Cipularang, Periksa Titik Rawan Jelang Lebaran
- Mentan Amran: Perintah Panglima Tertinggi, Swasta Juga Wajib Serap Gabah Rp 6.500 Per Kg
- Sempat Diusulkan Ditunda, Dirjen Pajak Pastikan Coretax Tetap Jalan Terus
- DPR dan Ditjen Pajak Gelar Rapat Tertutup Bahas Coretax, Apa Hasilnya?
- Erick Thohir Pastikan Pemotongan Anggaran Tak Buat Proyek BUMN Berhenti
- Kejagung Geledah Kantor Ditjen Migas, Kementerian ESDM: Kami Hormati Aparat Hukum
- Teken Kerja Sama dengan Bulog, TNI Akan Manfaatkan Gudang sebagai Penyimpanan Beras
- Erick Thohir Ungkap Alasan Tunjuk Mayjen Novi Helmy Jadi Dirut Bulog
- Targetkan Jadi "One Stop Solution" Kesehatan, Light Group Buka Klinik Baru
- KAI Services Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan SMA, Usia 45 Tahun Bisa Daftar
- Lebih Rendah dari Tahun Lalu, Rasio Pajak Per Akhir Oktober Capai 10,02 Persen
- Pastikan Tak Ada PHK Karyawan, Wamenaker Segera Sambangi Sritex
- Ekonomi Digital Indonesia 2024 Masih yang Terbesar di Asia Tenggara, Capai Rp 1.413 Triilun
- Soal Hapus Tagih Utang UMKM, Bos BNI: Baik bagi Keberlanjutan Usaha